Cara menghidupkan dark mode iOS 10 di iPhone dan iPad


Ingin membaca artikel atau menonton film di malam hari tanpa rasa sakit di mata? Ikuti langkah-langkah berikut ini untuk menghidupkan dark mode pada iOS 10.

Saat Anda menghidupkan dark mode, cahaya permukaan layar perangkat menjadi lebih gelap, yang memberikan kenyamanan saat melihat layar, terutama di malam hari. kecerahan layar tidak lagi menegangkan otot mata. Dengan trik ini, Anda dapat membuat layar perangkat lebih gelap sehingga memberikan kenyamanan pada mata saat melihat layar di malam hari. Berikut ini langkah-langkahnya.

Langkah #1. Buka "Settings"


Langkah #2. Buka "General" - "Accessibility"


Langkah #3. Buka "Display Accomodation"


Langkah #4. Kemudian hidupkan "Invert Colors"


Langkah #5. Buka "Color Filters"


Langkah #6. hidupkan Color Filters dan pilih Grayscale


Langkah #7. Kemudian atur pencahayaan ke tengah


Sekarang foto dan video tidak akan tampil dengan jelas tapi Anda dapat membaca artikel dengan nyaman.

Jika Anda ingin menikmati video resolusi tinggi di malam hari dan tidak membuat mata Anda sakit, Anda hanya perlu menghidupkan mode grayscale (pastikan mode invert dimatikan). Mode grayscale membuat kecerahan layar agak redup yang akan memudahkan Anda dalam menonton videos pada malam hari. Kekurangannya hanya pada warna video yang berubah menjadi hitam putih.

Share:
Copyright © Cara Jailbreak. Designed by OddThemes and Seotray